Mizanstore Blog

Mizanstore Blog

Blog and Book Review

Menu

  • Beranda
  • Artikel
  • Resensi
  • Promo
  • Bantuan Belanja
  • Beli Buku
  • Self Publishing

Featured

Kata Terpanjang Bahasa Indonesia

Pernah gak sih tiba-tiba kepikiran kata terpanjang dalam bahasa Indonesia? Kira-kira ada berapa huruf? hehe. Nah, biar penasaran kamu terbayarkan, aku mau kasih info kata terpanjang bahasa Indonesia. Yuk, simak selengkapnya, yuk.. Heksakosioiheksekontaheksafobia n Psi fobia terhadap angka 666.  Kata

mizanstore 5 November 20214 November 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

5 Buku yang Harus Kamu Baca di Tahun ini

5 Buku yang Harus Kamu Baca di Tahun ini

Tidak terasa dua bulan lagi sudah masuk ke Tahun 2022. Rasanya seperti numpang lewat saja, kayak cintanya dia… Duh sedih… Daripada sedih lebih baik baca buku, agar hari-harimu menjadi menyenangkan. Ini dia 5 buku yang harus kamu baca di tahun

mizanstore 4 November 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Ini yang Terjadi pada Otak Ketika Baca Buku

Ini yang Terjadi pada Otak Ketika Baca Buku

Sering penasaran gak sih, apa yang terjadi pada otak ketika kita baca buku? Ternyata ada fakta-faktanya, lho. Yuk, simak selengkapnya artikel ini, yaa~ Membuat gambaran di pikiran Ketika kamu membaca, otak akan mengizinkan untuk membuat dunianya dalam pikiran kita. Dan

mizanstore 7 Oktober 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Buku ini Cocok Untuk Kamu yang Gak Mau Childfree

Beberapa waktu lalu warganet ramai membahas childfree karena beberapa selebgram dan artis-artis memilih untuk tidak memiliki anak. Ada yang setuju ada yang tidak. Nah, childfree didefinisikan sebagai kondisi tidak memiliki anak, terutama karena pilihan. Beberapa perempuan memilih untuk childfree karena

mizanstore 27 September 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

“Kebohongan” yang Biasanya Dilakukan Pencinta Buku

“Kebohongan” yang Biasanya Dilakukan Pencinta Buku

Ternyata pencinta buku sering banget lhooo melakukan kebohongan. Hehe. Di antara beberapa ini, kamu paling sering lakuin yang mana? “Aku gak punya buku nih!” “Ah, pokoknya aku mau baca buku satu bab lagi.” “Don’t judge a book by a cover.”

mizanstore 20 September 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Ikutan Baper Waktu Baca Buku? Berarti Kamu Lagi Vellichor!

Ikutan Baper Waktu Baca Buku? Berarti Kamu Lagi Vellichor!

Pernah merasa ikutan nangis ketika membaca buku dengan cerita menyentuh? Atau tertawa dengan cerita yang seru dan menggelitik? Nah, kalau pernah, perasaan itu ada namanya, lho. Apa sih istilah yang menggambarkan perasaan itu? Pengertian Vellichor adalah hanyut terbawa suasana atau

mizanstore 14 September 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Tambah Lagi! Ini Kata Baru yang Ada di KBBI

Tambah Lagi! Ini Kata Baru yang Ada di KBBI

Mengulik bahasa Indonesia itu selalu seru, ya. Apalagi sekarang banyak sekali padanan kata baru dari bahasa asing ke bahasa Indonesia. Jadi kita bisa pakai dari bahasa kita sendiri. Nah, beberapa kata baru ini sudah ada di KBBI, lhoo. Apa aja

mizanstore 11 September 202110 September 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Cara Terbaik Mengkritik Seseorang Sesuai Karakternya

Cara Terbaik Mengkritik Seseorang Sesuai Karakternya

Ternyata mengkritik seseorang tidak selalu mudah, lhoo. Bisa jadi mereka tersinggung dan tidak peduli dengan kritikanmu. Biar kritik bisa diterima dengan baik, kamu harus tau dulu karakter orangnya. Nah, ini cara terbaik untuk mengkritik seseorang sesuai dengan karakternya, yaa~ Si

mizanstore 9 September 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

BELAJAR HIDUP DALAM DUNIA BARU

“Feodal, takut menghadapi perubahan, bicaranya satu arah, meeting-nya lama dan tak ada keputusan, semua serbauang, lamban, berubahnya pelan-pelan. Itu artinya tidak ada perubahan sama sekali. Feodal,” itulah pendapat dari Generasi Z mengenai  generasi Baby Boomer. Tetapi bagi orang yang dituding

mizanstore 5 September 20213 September 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Suka fotoin buku gaya estetis? Fix! Kamu Bookrazzi

Suka fotoin buku gaya estetis? Fix! Kamu Bookrazzi

Kamu suka baca buku dan foto buku-buku dengan gaya estetis? Biasanya kamu tambah properti biar fotonya semakin baguuuss. Nah, ternyata ada istilah untuk mereka yang suka foto buku itu, lhooo. Namanya Bookrazzi, simak pengertian dan foto-fotonya, yuuukk~ Bookrazzi Bookrazzi adalah

mizanstore 2 September 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Niksen! The Power of Gak Ngapa-Ngapain, Demi Bebas Stress!

Niksen! The Power of Gak Ngapa-Ngapain, Demi Bebas Stress!

Kalau kamu sekarang ini merasa bersalah kalau gak ngapa-ngapain, kamu wajib baca ini. Saat ini, banyak sekali orang yang malu atau merasa bersalah kalau tidak terlihat sibuk. Alhasil, semua dilakukan tanpa menghitung rasa lelah dan melewatkan waktu istirahat. Kalau kamu

mizanstore 31 Agustus 20213 September 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Fun Fact! Kebiasaan Dilan Nulis Surat

Fun Fact! Kebiasaan Dilan Nulis Surat

Buat yang udah baca Dilan 1, Dilan 2, dan juga Milea pasti udah tau tentang kebiasaan Dilan nulis surat. Ternyata Dilan punya kebiasaan nulis surat sejak kecil, lhooo. Penasaran ‘kan fakta unik kebiasaan Dilan? Yuk, simak selengkapnya~ Sejak SD sudah

mizanstore 30 Agustus 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Muda dan Berbakat! Cek foto-fotonya, yuk~

Muda dan Berbakat! Cek foto-fotonya, yuk~

Wajib banget bangga sama anak-anak muda dan berbakat seperti mereka. Di usianya yang masih belia, mereka sudah bisa menerbitkan karyanya, lho. Nah, kali ini aku mau ajak kamu untuk lihat foto-foto mereka. Yuk! @bellaanjni penulis novel Never be Us. Sinopsis: Bagi

mizanstore 24 Agustus 202123 Agustus 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Deretan Buku ini Bikin Kamu Makin Cinta Indonesia

Deretan Buku ini Bikin Kamu Makin Cinta Indonesia

Masih dalam suasana kemerdekaan Indonesia, ada buku-buku yang pas banget kamu baca. Buku ini bisa bikin kamu makin cinta Indonesia. Mulai dari bahasa Indonesia, sejarah Indonesia, hingga pengalaman berpolitik. Biar gak penasaran, langsung aja, yuk! Baca selengkapnya, yaaa~ Recehan Bahasa

mizanstore 23 Agustus 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Admin Mizanstore: Alasanku Ikutan Baca Rapijali 1 & 2

Admin Mizanstore: Alasanku Ikutan Baca Rapijali 1 & 2

Setelah ikutan pre-order Rapijali 2 bulan lalu, akhirnya udah bisa baca bukunya. Dan sesuai ekspektasi, Rapijali 2 ini lebih seru, pakai bangeeettttt! Nah, aku mau kasih alasan kenapa ikutan baca Rapijali 1 & 2, biar kamu juga ikutan baca, yaa~

mizanstore 20 Agustus 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Novel Ancika karya Pidi Baiq Siap Diluncurkan

Penerbit Mizan Pustaka melalui imprint penerbitannya, Pastel Books, segera meluncurkan novel Ancika: Dia yang Bersamaku Tahun 1995 karya Pidi Baiq. Novel yang sudah dinantinanti oleh para penggemar Dilan dan Ayah Pidi (panggilan akrab Pidi Baiq) akhirnya rampung pada awal Agustus

mizanstore 16 Agustus 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Rekomendasi: Best Books You Have to Read

Rekomendasi: Best Books You Have to Read

Banyak banget dari kemarin yang minta rekomendasi buku. Terutama buku-buku dengan genre yang sama. Nah, kali ini ada rekomendasi best book you have to read. Buku-buku ini bisa kamu jadikan referensi bacaan kamu selanjutnya, yaa. Yuk, simak selengkapnya! 🙂 Magnus

mizanstore 13 Agustus 202113 Agustus 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Bermain Game: Profesi Impian

Manusia modern saat ini berada di era kemajuan teknologi yang dahsyat. Hampir semua aspek kehidupan telah terdigitalisasi. Kini kita cukup duduk dengan gawai di tangan dan seluruh kebutuhan terpenuhi. Ingin makan? Cukup dengan satu klik, makanan akan diantar sampai ke

mizanstore 12 Agustus 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Gak Sabar! Novel Ancika Segera Terbit Agustus ini

Akhirnya.. penantian semua insan manusia terjawab juga! Setelah diumumkan di media sosial, novel Ancika karya Ayah Pidi Baiq bisa mulai kamu pesan secara pre-order mulai 17 Agustus 2021, yaa. Gimana, semakin gak sabar, kan? Hehe. Nah, biar kamu bisa sabar

mizanstore 5 Agustus 20215 Agustus 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Feminisme Islam dari Perspektif Perempuan Muslim

Memandang Feminisme Islam dari perspektif perempuan Muslim (Muslimah) menunjukkan bahwa perjumpaan antara Islam dan feminisme begitu beragam dari waktu ke waktu, bergantung pada faktor-faktor yang membentuk aliansi politik mereka dan kondisi sosial yang mengikat para peneliti pada objek kajiannya. Istilah

mizanstore 3 Agustus 20212 Agustus 2021 Artikel, Featured Baca Selengkapnya
  • « Sebelumnya

Arsip

  • November 2021
  • Oktober 2021
  • September 2021
  • Agustus 2021
  • Juli 2021
  • Juni 2021
  • Mei 2021
  • April 2021
  • Maret 2021
  • Februari 2021
  • Januari 2021
  • Desember 2020
  • November 2020
  • Oktober 2020
  • September 2020
  • Agustus 2020
  • Juli 2020
  • Juni 2020
  • Mei 2020
  • April 2020
  • Maret 2020
  • Februari 2020
  • Januari 2020
  • Desember 2019
  • November 2019
  • Oktober 2019
  • September 2019
  • Agustus 2019
  • Juli 2019
  • Juni 2019
  • Mei 2019
  • April 2019
  • Maret 2019
  • Februari 2019
  • Januari 2019
  • Desember 2018
  • November 2018
  • Oktober 2018
  • September 2018
  • Agustus 2018
  • Juli 2018
  • Juni 2018
  • Mei 2018
  • April 2018
  • Maret 2018
  • Februari 2018
  • Januari 2018
  • Desember 2017
  • November 2017
  • Oktober 2017
  • September 2017
  • Agustus 2017
  • Juli 2017
  • Juni 2017
  • Mei 2017
  • April 2017
  • Maret 2017
  • Februari 2017
  • Januari 2017
  • Desember 2016
  • November 2016
  • Oktober 2016
  • September 2016

Meta

  • Masuk
Hak Cipta © 2022 Mizanstore Blog. Dipersembahkan oleh WordPress. Tema: Spacious oleh ThemeGrill.