Mizanstore Blog

Mizanstore Blog

Blog and Book Review

Menu

  • Beranda
  • Artikel
  • Resensi
  • Promo
  • Bantuan Belanja
  • Beli Buku
  • Self Publishing

Bulan: November 2017

Keadilan untuk Novel Baswedan

Keadilan untuk Novel Baswedan

Menjadi pemberantas korupsi nyatanya tak jauh berbeda dengan pemberantas kejahatan di buku pahlawan dan super hero andalan. Selalu saja ada teror yang mengintai dan tentu dapat berbahaya bagi keselamatan. Menurutmu, itu cuma dongeng belaka? Novel Baswedan, saksi nyata yang turut

mizanstore 29 November 201730 November 2017 Featured, Promo Baca Selengkapnya

Pemenang Anugerah Pembaca Indonesia 2017 Tinggal Menghitung Hari

Tidak terasa kita sudah berada di penghujung tahun 2017. Sepanjang tahun ini, telah lahir banyak buku menarik yang ditulis oleh penulis-penulis kawakan, maupun pendatang baru yang tak kalah baiknya dalam berkarya. Penerbit pun punya andil untuk berkeasi dengan balutan sampul

mizanstore 29 November 201729 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Waktu Terbaik Membeli Buku? Sekarang!

Penasaran nggak, sih, kapan sebenarnya waktu terbaik untuk membeli buku? Betul, sih, kalau kamu jawab “saat punya uang”. Akan tetapi, ada, lho, waktu-waktu terbaik untuk membeli buku. Dengan memilih salah satunya, kamu bisa mendapatkan buku yang kamu inginkan dengan harga

mizanstore 28 November 201728 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Mizan Goes To Campus Hadir untuk Akademisi

Mizan Goes To Campus Hadir untuk Akademisi

Di akhir tahun 2017, Mizan punya kabar gembira, khusus untuk tenaga pendidik serta kalangan akademisi di seluruh penjuru negeri: Mizan Goes to Campus. Mizan Goes to Campus atau yang disingkat dengan MGTC hadir untuk mendekatkan Mizan (sebagai penerbit) dengan pembacanya

mizanstore 27 November 201728 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Buku Pilihan Editor Desember 2017

Buku Pilihan Editor Desember 2017

Sudah siap menghadapi akhir tahun dengan menyenangkan? Kalau dilihat dari tanggalan, akan ada banyak libur panjang, nih! Asyik! Bagi kamu yang suka mengisi waktu luang dengan membaca buku, pasti perlu banyak amunisi untuk menemani sepanjang akhir tahun nanti. Sudah siap

mizanstore 27 November 201727 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Kisah Paus dan Nabi Yunus Edisi Terbaru!

Tahukah kamu kisah tentang Nabi Yunus? Itu pasti Paus Wangi yang paling tahu cerita lengkapnya! Paus Wangi? Siapa gerangan sosok itu? Kenapa dirinya disebut Paus Wangi? Paus Wangi adalah penguasa samudera. Besarnya luar biasa, mungkin lebih besar dari sepuluh rumah

mizanstore 24 November 201724 November 2017 Featured, Resensi Baca Selengkapnya

Tips Cegah Kebosanan di Kereta Commuter Line

Tips Cegah Kebosanan di Kereta Commuter Line

Apa saja kegiatan yang biasa Anda lakukan untuk mengusir kebosanan selama di perjalanan? Main handphone? Mendengarkan musik? Ayolah, mulai membuka diri dan lakukan rutinitas baru agar perjalananmu menjadi lebih seru! Mau tahu caranya? 1. Berbincang dengan Sesama Penumpang Selama kamu

mizanstore 23 November 201723 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Kejujuran Seorang Maling dan Kisah Lainnya

Karya ini mungkin menjadi salah satu karya terbaik dari Fyodor Dostoyevsky sepanjang kariernya dalam dunia kepenulisan. Kisah yang telah diterjemahkan dalam berbagai bahasa, kini telah sampai dalam bahasa Indonesia yang bisa dinikmati dengan judul Kejujuran Seorang Maling. Nama itu mungkin

mizanstore 22 November 201724 November 2017 Featured, Resensi Baca Selengkapnya

Membuat Resolusi Tahun Baru yang Pasti Tercapai!

Jelang tahun baru, bagaimana dengan resolusi tahun 2017-mu? Sudah tercapai semua belum, tuh? Tahun 2018 nanti, adakah sesuatu yang baru yang ingin kamu lakukan sejak dulu, tapi belum kesampaian sampai saat ini? Jangan sampai resolusi kamu kayak meme ini, ya!

mizanstore 22 November 201722 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Resolusi Tahun Baru: Menjadi Lebih Bahagia

Tahun 2018 sudah di depan mata! Sudahkah kamu mempersiapkan semuanya di tahun mendatang? Bagaimana dengan resolusi? Adakah rencana yang ingin kamu wujudkan di tahun depan, nanti? Memiliki kehidupan yang lebih baik tentu menjadi dambaan kita semua. Mendapatkan uang, hidup berkecukupan

mizanstore 21 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Gerakan 1 buku = 1 pohon

Gerakan 1 buku = 1 pohon

Hari Pohon Sedunia yang diperingati setiap tanggal 21 November merupakan momen penting agar kita semua mengetahui betapa pentingnya pohon bagi kelangsungan kehidupan di muka bumi. Bagaimana mereka dapat terus bertahan, jika setiap detik selalu ada saja yang ditebang? Kerusakan hutan

mizanstore 21 November 201721 November 2017 Featured, Promo Baca Selengkapnya

Menyibak Tabir Huruf-huruf dalam Alquran yang Belum Diketahui Maknanya

Apakah kamu tahu arti ‘alif lam mim’ (الم) yang menjadi pembuka dalam surat kedua dalam Alquran? Tahukah kamu bahwa dalam bahasa Arab pun, huruf atau kata tersebut tidak diketahui maknanya? Mengapa hal ini dapat terjadi? Salman Faridi dalam tulisan yang

mizanstore 20 November 201720 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Tomorrow is Today: Waspada! Sukses adalah Perangkap!

Tomorrow is Today: Waspada! Sukses adalah Perangkap!

Bagaimana caranya bertahan di zaman “now” yang begitu dinamis? Sustaining innovation (inovasi berkelanjutan) tak lagi efektif! Untuk bertahan kini yang dibutuhkan adalah disruptive innovation. Apakah itu? Disruptive innovation ialah inovasi yang tidak sekadar mengubah bentuk, ukuran, dan desain, melainkan inovasi

mizanstore 20 November 201720 November 2017 Featured, Resensi Baca Selengkapnya

Banyak Beli Buku, Tapi Tak Pernah Dibaca? Hati-hati kena Tsundoku!

Banyak Beli Buku, Tapi Tak Pernah Dibaca? Hati-hati kena Tsundoku!

Apakah kamu sudah membeli lebih dari 20 buku bulan ini? Sudah berapa banyak dari buku tersebut yang sudah kamu baca? Jika jawabanmu nol alias belum ada satu pun yang kamu baca, hati-hati! Kemungkinan besar kamu mengidap tsundoku! Eh, apa itu tsundoku?

mizanstore 17 November 201717 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Hati-hati! Karaktermu dapat terbaca dari Foto Profilmu

Kalau dulu orang sering berkata “don’t judge the book by its cover“, sekarang “don’t judge me by my profile picture” pasti akan sulit. Kenapa? Karena foto profil adalah media yang paling mudah untuk membaca karakter seseorang. Masa? Serius? Bisa baca

mizanstore 16 November 201716 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Jendela untuk Rara

Jendela untuk Rara

Setelah Surga yang Tak Dirindukan sukses, kini Asma Nadia hadir kembali dengan cerita yang sederhana. Rumah tanpa Jendela, sebuah kisah sederhana yang sarat akan makna yang patut kamu pertimbangkan untuk dibaca. Rumah tanpa Jendela ini sebelumnya merupakan cerita pendek yang

mizanstore 15 November 201715 November 2017 Featured, Resensi Baca Selengkapnya

Gagal Jadi Pegawai KFC, Jack Ma Malah Jadi Orang Terkaya Di China

Gagal Jadi Pegawai KFC, Jack Ma Malah Jadi Orang Terkaya Di China

Ketika itu di China, KFC hendak membuka toko pertamanya dan mengundang seluruh warga di sana untuk bekerja sebagai pegawai KFC. Semua orang yang melamar berhasil menjadi pegawai di sana. Hanya satu orang yang gagal. Ialah Jack Ma. Betul. Satu-satunya orang

mizanstore 15 November 201715 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Jane Austen: Inspirasi Taylor Swift dalam Berkarya

Jane Austen: Inspirasi Taylor Swift dalam Berkarya

Kalau dipikir-pikir, Taylor Swift itu apa kurangnya, ya, dalam kariernya sebagai penyanyi? Cantik, iya. Jago nyanyi, iya. Pandai memainkan musik, iya. Mampu membuat aransemen sendiri, iya. Menulis lirik lagunya sendiri pun dia bisa melakukannya sendiri. Nah, soal tulis menulis lirik

mizanstore 13 November 201713 November 2017 Artikel, Featured Baca Selengkapnya

Clearance Sale Mizanstore: Buku Murah Mulai 5 Ribu Rupiah!

Clearance Sale Mizanstore: Buku Murah Mulai 5 Ribu Rupiah!

Clearance Sale kini buku-buku di Mizanstore banting harga! Dapatkan segera buku murah berkualitas mulai 5 ribu rupiah, hanya di Mizanstore. Catat tanggalnya, ya, mulai 11 November 2017-31 Desember 2017. Jelang akhir tahun adalah saat yang paling tepat untuk membuat perencanaan

mizanstore 13 November 201713 November 2017 Featured, Promo Baca Selengkapnya

Teduhnya “Asal Muasal Pelukan” Candra Malik

“Di tengah dunia yang sering diliputi amarah dan kebencian ini, puisi-puisi Candra Malik ibarat pelukan yang menentramkan dan mendamaikan, yang membawa cinta insani menuju cinta Illahi.”—Joko Pinurbo, Penyair Sangat sulit untuk tidak setuju dengan Joko Pinurbo mengenai buku ini. Benar.

mizanstore 10 November 201710 November 2017 Featured, Resensi Baca Selengkapnya
  • « Sebelumnya

Arsip

  • September 2021
  • Agustus 2021
  • Juli 2021
  • Juni 2021
  • Mei 2021
  • April 2021
  • Maret 2021
  • Februari 2021
  • Januari 2021
  • Desember 2020
  • November 2020
  • Oktober 2020
  • September 2020
  • Agustus 2020
  • Juli 2020
  • Juni 2020
  • Mei 2020
  • April 2020
  • Maret 2020
  • Februari 2020
  • Januari 2020
  • Desember 2019
  • November 2019
  • Oktober 2019
  • September 2019
  • Agustus 2019
  • Juli 2019
  • Juni 2019
  • Mei 2019
  • April 2019
  • Maret 2019
  • Februari 2019
  • Januari 2019
  • Desember 2018
  • November 2018
  • Oktober 2018
  • September 2018
  • Agustus 2018
  • Juli 2018
  • Juni 2018
  • Mei 2018
  • April 2018
  • Maret 2018
  • Februari 2018
  • Januari 2018
  • Desember 2017
  • November 2017
  • Oktober 2017
  • September 2017
  • Agustus 2017
  • Juli 2017
  • Juni 2017
  • Mei 2017
  • April 2017
  • Maret 2017
  • Februari 2017
  • Januari 2017
  • Desember 2016
  • November 2016
  • Oktober 2016
  • September 2016

Meta

  • Masuk
Hak Cipta © 2023 Mizanstore Blog. Dipersembahkan oleh WordPress. Tema: Spacious oleh ThemeGrill.