Ada saja bahan yang dikeluhkan manusia setiap harinya. Yang bekerja mengeluh capek. Yang menganggur mengeluh bosan. Yang belum menikah mengeluh lelah sendiri. Yang sudah berpasangan mengeluh lelah mengurus istri/suami. Yang belum memiliki anak mengeluh kesepian, sedangkan yang memiliki anak mengeluh
Manusia Mengeluh Melulu: Wajar?











